Cara mengembalikan file yg terhapus recycle bin


<img src=’exampleurlimage’ alt=’post title’ title=’post title’ />

Cara mengembalikan file yg terhapus recycle bin - kegiatan menyimpan file favorit seperti photo,video,film,musik,software atau dokumen penting di dalam hardisk memang sangat praktis apalagi di dukung oleh penyimpanan data yang besar, jadi anda lebih leluasa menyimpan file apapun di dalam PC.


ada begitu banyak cara mengembalikan file yang pernah di hapus komputer/laptop windows tapi yang paling mudah tetap menggunakan recpe bin
Cara Mengembalikan file terhapus di komputer

  • Buka aplikasi recy bin
  • Check file di recy bin, apakah file masih tersimpan/tidak
  • Bila sudah ketemu filenya,tinggal klik kanan lalu pilih restore
  • Selesai, file sudah kembali seperti semula
  • Namun bila ternyata data file tidak ada/terhapus di recy bin maka ada cara lainya mengembalikan file tersebut yaitu dengan menggunakan fitur restore previous  version
  • Caranya seperti di bawah ini
  • Tentukan tempat folder  mana file tersebut tadinya tersimpan
  • Klik kanan, lalu pilih properties
  • Lalu pilih restore previous version
  • Maka akan ada dialog box, di situ sobat menemuka versi folder sebelumnya
  • Ada kemungkinan besar folder tersebut berisi file yang anda cari
  • Pilih ok
  • Nah sekarang file anda sudah kembali

Artikel Terkait

Cara mengembalikan file yg terhapus recycle bin
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

"tinggalkan jejak kawan , karena sebuah tulisan dapat mengambarkan dirimu sendiri"